PJ Bupati OKI Terima Kunker Pangdam II Sriwijaya

Halokantinews.com.OKI – Pejabat (PJ) Bupati Ogan Komering Ilir Ir Asmar Wijaya MSi bersama Forkopimda Kabupaten Ogan Komering Ilir menyambut kehadiran kunjungan kerja Panglima Kodam II/Sriwijaya Mayjen TNI Yanuar Adil di markas kodim 0402/OKI, Selasa (16/01/2024). Kunjungan kerja Pangdam II Sriwijaya tersebut dalam rangka memberikan semangat, pesan akan Netralitas Prajurit dalam Pemilu tahun 2024 serta meresmikan Aula dan Rumah Dinas Prajurit Makodim 0402/OKI yang baru saja selesai di renovasi.

Baca Juga :  Bencana Fee 9 Proyek Dinas PUPR OKU Senilai Rp 35 M, KPK Tetapkan 6 Tersangka Terduga Korupsi